Sabtu, 09 Juni 2012

ULANGAN AKHIR SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2011/2012,SMK MOJOSARI, DIAGNOSA OPS. JAR.


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
SMK MOJOSARI
KABUPATEN MOJOKERTO
 JL. Hamengkubuwono No. 59 Tuwiri – Seduri
Mojosari – Mojokerto 61382


ULANGAN AKHIR SEMESTER GENAP
TAHUN PELAJARAN 2011/2012
NAMA                  : ……………………….                      MATA PELAJARAN : DIAGNOSA OPS. JAR.
HARI/TANGGAL : SELASA, 12 JUNI 2012                    KELAS/ PROGRAM : XI / TKJ

1.    Sebutkan Langkah-langkah penanganan masalah dalam jaringan komputer?
2.    Sebutkan keuntungan atau kelebihan dari LAN dengan topologi Star dalam penanganan permasalahan dalam Jaringan LAN?
3.    Pada saat isolasi permasalahan secara software hal-hal apa saja yang perlu diperhatikan? Mengapa?
4.    Apakah ada kesamaan dan perbedaan fungsi antara HUB,Repeater, Bridge, dan Router dalam jaringan?
5.    Apa yang dimaksud dengan protokol dalam jaringan IPX dan TCP/IP?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar